Guyub dan kebersamaan di buktikan warga kunir dengan buka puasa bersama

oleh -235 Dilihat
oleh

Tangerang, antero.co – Bulan suci Ramadhan adalah bulan penuh berkah dan ampunan bagi umat muslim didunia, dimana umat muslim melaksanakan ibadah puasa sebulan penuh, dalam mengisi kegiatan dibulan ramadhan berbagi kegiatan dilakukan seperti buka puasa bersama dan kali ini masyarakat warga kampung kunir RT 016 / RW 005 desa Sumurbandung kecamatan Jayanti, kab Tangerang – Banten, . Sabtu (15/03/23)

Kegiatan bukber/buka puasa bersama dilaksanakan setiap tahun dibulan suci ramadhan oleh warga Kp kunir, turut hadir di tengah -tengah warga, wakil ketua BPD desa Sumurbabdung, ketua RT dan ketua RW.

Photo Reporter antero.co

Karis, sebagai ketua rRT 016 kp. Kunir menjelaskan dihadapan awak media,” kegiatan buka puasa bersama di bulan ramadhan sudah rutin diadakan setiap tahunnya, sudah tiga tahun ini dilaksanakan. “Jelasnya

“Maksud dan tujuan diadakannya buka puasa bersama, agar tercipta warga masyarakat yang guyub,menciptakan kebersamaan dan mempererat talisilahturahmi sesama warga masyarakat,, acara bukber ini dibiayai dengan swadaya warga masyarat kp Kunir dan hasil musyawarah mupakat. “Tambahnya

Samsudin, selaku wakil ketua BPD desa Sumurbandung, mengatakan, “saya sangat aspirasi sekali dengan kekompakan warga kp Kunir, dengan mengadakan acara buka puasa bersama setiap tahun di bulan suci Ramdhan, semoga kebersamaan ini bisa terus di lanjutkan agar tercipta warga masyarakat yang harmonis “singkatnya

(Bonai)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.